PENGANTAR KOMPUTASI CLOUD 1. PENDAHULUAN Dewasa ini, sistem seperti social networking, mobile, serta one click access, banyak digunakan seluruh lapisan masyarakat. Dalam era perkembangan teknologi yang sangat pesat saat ini, trend teknologi Cloud Computing (Komputasi Awan) menjadi salah satu focus utama dalam penelitian – penelitian para pakar IT dunia. Tidak heran, hal ini disebabkan karena Cloud Computing memiliki kemampuan untuk memudahkan akses data dari mana saja dan kapan saja. Dengan memanfaatkan internet, bahkan menggunakan mobile device dapat langsung mengakses internet cloud sebagai tempat penyimpanan data, aplikasi dan lainnya. Cloud Computing memberikan banyak keuntungan, untuk pihak provider maupun pihak user. Cloud Computing berkembang secara signifikan dalam penerapannya, dari pihak pengguna dan juga dari pihak industri. Dari pihak pengguna, mereka diuntungkan dengan semakin mudahnya mengakses dan memperoleh / mengunduh data sec...
Make your little trouble to be a valuable lesson.